MAN Landak Raih Juara di berbagai kompetisi pada kegiatan Perjusami ke XVI IAIN Pontianak
Landak – GUDEP HIDAYATULLAH MAN LANDAK berhasil meraih prestasi gemilang dengan menjadi Juara di berbagai kompetisi dalam Perkemahan Jum`at, Sabtu, dan Minggu (Perjusami) yang diselenggarakan di IAIN Pontianak ke XVI. Acara ini merupakan ajang kompetisi bagi siswa-siswi tingkat Kabupaten untuk mengasah keterampilan dan semangat kepramukaan. Minggu (18/01/2026). Prestasi ini tidak hanya menunjukkan dedikasi siswa-siswi MAN … Baca Selengkapnya